Kedepan, Pemimpin Muba Harus Bersih dan Tak Terlibat Kasus Korupsi

Maka dari itu, Masyarakat di Minta agar Jangan hanya lihat penampilan karena di zaman serba canggih ini penampilan hanyalah topeng untuk mendapat perhatian. Masyarakat juga diharapkan mampu melihat Pemimpin yang tidak terlibat dengan Kasus-kasus Korupsi apalagi Pernah dijerat dengan Kasus yang semacam itu.

Lalu jangan melihat sejarah yang sudah terlewatkan, tapi lihat lah Track Record kehidupan orang yang menjadi calon pemimpin tersebut, Inshallah kita mendapatkan pemimpin yang memang benar-benar berjiwa pemimpin.

Bacaan Lainnya

Dikutip dari Perkataan Max Weber bahwa kekuasaan adalah kemampuan dalam suatu hubungan sosial untuk melaksanakan kemauan sendiri (apapun dasarnya) walaupun mengalami perlawanan. Namun, kekuasaan yang dipersoalkan di sini bukan segala bentuk kekuasaan, melainkan kekuasaan negara. Adalah ciri khas negara bahwa kekuasaannya memiliki wewenang. Apabila istilah kekuasaan ini kita kaitkan dengan negara, maka istilah itu selalu merujuk dalam arti otoritas atau kekuasaan yang dilembagakan.

Salah Satu Tokoh Pemuda dan Mahasiswa Asal kecamatan Lawang Wetan Riyansyah Putra, Berharap Kepada seluruh Elemen masyarakat baik itu Pemilih pemula atau yang sudah biasa, agar menjadi pemilih yang cerdas seperti pepatah yang dikatakan hanya domba yang bisa masuk ke lubang yang sama dua kali.

“Artinya kabupaten Musi Banyuasin pernah mengalami Peristiwa yang sangat memalukan yaitu Operasi Tangkap Tangan (OTT) dua kali. Kita berharap supaya jangan sampai terjadi untuk yang ketiga kalinya jadi harus bisa memilih pemimpin yang amah,” katanya. (Dj)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *